Kamis, 17 Mei 2012

Muncul Lubang Raksasa Sedoti Perabot Rumah


Lubang di dalam rumah Wei Yilian di Kota Wuxuan, Provinsi Guangxi, China

WUXUAN - Seorang petani di Kota Wuxuan, Provinsi Guangxi, China, terkejut ketika melihat sebagian rumahnya tiba-tiba hancur dan masuk ke sebuah lubang raksasa.

Adalah keluarga petani Wei Yilian yang mengalami peristiwa tersebut. Seperti dilansir Orange, Kamis (17/5/2012), di tengah malam, mereka terbangun saat mendengar suara ledakan yang sangat keras. "Kami lalu mendengar suara reruntuhan. Kami tidak mempercayainya karena hal ini sangat mengerikan," tutur Yilian.

Lubang besar tersebut menelan setengah rumah Yilian. Perabotan rumah tangga maupun televisi keluarga ini jatuh ke dalam lubang yang dipenuhi dengan air. Yilian sempat menduga ada masalah dengan sumur yang ketinggiannya terus naik, sehari sebelumnya.

"Saya pikir itu karena hujan deras yang turun. Saya tidak pernah menduga jika separuh rumah saya berakhir di lubang ini," imbuhnya.

Para ahli menyebut lubang besar itu muncul karena struktur pondasi rumah runtuh.

sumber

Artikel Terbaru Seputar Bola dan Prediksi Bola | www.lintasgol.com 


Jangan lupa di like...
   
@osserem Follow juga ya....

osserem 18 May, 2012


-
Source: http://www.osserem.me/2012/05/muncul-lubang-raksasa-sedoti-perabot.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com

Incoming Search:

emas, penjualan, herbal, otomotif, lingkungan, lalu lintas, hiburan, terutama, alat, service, kehamilan, download, misalnya, batu, film, mobil, green, utama, kerja, perusahaan, perbankan, hewan, berbasis, kartu, syariah, akhir, peluang usaha, energi, internet, kerja, grup, musik, wanita, air, community, website, trading, versi, makanan, rumah, ponsel, indonesia, pendidikan, berita, bank, foto, home, bisnis online, minyak, media, lowongan, pengumuman, manajemen, th, usaha, video, photo, industri, pembuatan, murah affiliate, hotel, web, jual, online, ikan, industri, investasi, migas, lowongan kerja, bisnis, blog, list, tv, facebook, keluarga, global, internasional, bisnis internet, tanaman, forex, membutuhkan, penerbangan, mode, kesehatan, menara, wisata, desain, affiliate program, desain, teknologi, jasa, layanan, internet marketing, status facebook, jasa.

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More